Analisa permainan mobile legends pro scene super aggressive gameplay adalah permainan yang sangat aggressive gameplay seperti sering kali melakukan fight pada jungle lawan. Gameplay tersebut sering di pakai saat pertandingan resmi M-Series atau MPL. Tim pertama yang memperkenalkan gameplay tersebut adalah ONIC E-Sports.
Permainan mobile legends sudah menjadi sangat populer beberapa tahun ini sehingga banyak sekali varian gameplay yang beredar pada setiap tim e-sports yang bertanding. Super aggressive gameplay adalah salah satu gameplay paling mematikan bisa membuat musuh merasa tertekan pada awal game hingga pertengahan game.
Counter dari meta ini split push draft sehingga lawan akan kebingungan lalu mereka harus memilih ingin melakukan team fight atau deffense pada turret mereka. Meta ini sangat mungkin untuk mendapatkan lord atau turtle lebih mudah hingga membuat semua tim menjadikan meta ini sebagai yang paling favori untuk bermain mobile legends: bang bang.
ONIC sudah membuktikan menang berturut-turut selama 4 season dengan super aggressive gameplay meta. Kalian harus pastikan memiliki jungler assassin yang lihai untuk menerapkan meta ini. Karena hero assassin berpengaruhi sekitar 40% dalam menjalakan strategi ini. Sementara role tank, exp dan mage memiliki 50% pengaruhi untuk strategi ini. sementara itu gold lane hanya memiliki 10% pengaruh dalam meta ini.
Permainan mobile legends sangat berpengaruhi bagi dunia mobile e-sports karena melahirkan banyak lapangan pekerjaan serta bisa berkarir dalam game tersebut. Pastikan kalian menonton replay permainan dari bebagai macam pro player sesuai dengan role kalian sehingga kalian bisa belajar dan berkembang lebih cepat sesuai dengan role yang kalian isi.
Admin memiliki pengalaman pribadi tentang berbagai macam strategi tersebut bersama. Admin mencoba melakukan permainan bersama dengan teman admin. Sehingga menghasilkan 50x lebih win streak dalam kurun waktu 3 hari dengan meta tersebut. Bisa kalian mencoba dengan menonton gameplay dari Kairi dan juga sutsujin.